Monday, January 8, 2018

[PENTING] Ambil KTP di Gunung Lawu Harus Bawa Sampah Non Organik


Terobosan yang bagus untuk diterapkan di seluruh pendakian gunung di Indonesia.  Tukar KTP harus bawa sampah non organik di gunung lawu lewat jalur cemoro sewu.

Akhir tahun 2017 pengelola pendakian gunung lawu membuat peraturan yang patut dicontoh penelola gunung-gunung di indonesia. Peraturan tersebut adalah diwajibkannya para pendaki/pengunjung membawa sampah Non Organik saat turun dari puncak gunung lawu.

Hal ini untuk memberikan edukasi kepada pendaki gunung untuk tidak meninggalkan sampah non organik di atas gunung, dikarenakan sampah organik sulit terurai di dalam tanah selama ribuan tahun lamanya.

Jadi kita sebagai pengunjung / pendaki agar selalu menjaga kebersihan jalur pendakian dari sampah non organik. 


Sumber Instagram: @pendaki_indonesia
Previous Post
Next Post

0 comments:

Tulis komentar yang baik-baik, supaya komentar Anda bermanfaat bagi banyak orang. Terima Kasih :)